Bersama Warga  Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersihkan Saluran Pembuangan Air, Cegah Banjir

    Bersama Warga  Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersihkan Saluran Pembuangan Air, Cegah Banjir

    JEMBER - Bersama 47 orang warga masyarakat RT 003 RW. 014 Desa Kalisat Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember, Babinsa Serda Wigo Harsono melaksanakan Kerja Bakti pemberihan saluran pembuangan air.

    Hal ini dalam mencegah banjir disaat musim penghujan akibat saluran pembuangan air tersumbat sampah dan mengalami pendangkalan. 

    Pembersihan saluran pembuangan tersebut juga dihadiri oleh Kepala desa dlbersama perangkatnya, yang membaur kerja bakti bersama warga,  dengan pembersihan saluran sepanjang 200 meter.

    Danramil 0824/03 Kalisat Kapten Inf Bambang Hari M saat kami wawancarai ditempat terpisah menyatakan, bahwa memang benar tadi dilaksnakan kerjabakti warga bersama Babinsa di Desa Kalisat,  yang juga dihadiri Kepala Desa.

    Keberadaan Babinsa disamping memotivasi warga dalam kerja bakti gotong royong dalam mengatasi permasalahan di sekitarnya, juga sebagai bagian dari pembinaan bakti masyarakat.

    Keberadaan Babinsa memang sesuai dengan jabatannya harus selalu bersama masyarakat utamanya saat ada kegiatan seperti ini, sehingga keberadaannya mendapat simpati dari masyarakat. Jelas Danramil.

    Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, kegiatan ini sangat bagus sekali, disaat musim penghujan, dalam memitigasi bencana banjir dilingkungan.

    Kesadaran masyarakat seperti ini patut kita dukung dan kita motivasi sekaligus dalam memantapkan kemanunggalan TNI dan Rakyat. ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    173 KPM Terima BLT,  Babinsa Koramil 0824/03...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa dan Petugas Puskesmas Kalisat Lakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mantapkan Komsos, Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke Manager Mall Roxxy Square
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kawal Pendistribusian Pupuk Pertanian Bersubsidi Desa Gambiran
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Ikut Aktif Perempesan, Antisipasi Pohon Tumbang Akibat Cuaca Ekstrim
    Kunjungi Koramil 0824/03 Kalisat, Dandim 0824/Jember  Tekankan Anggota Hindari Pelanggaran
    Beberapa Warga Terserang DBD, Petugas Puskesmas Bersama Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Lakukan Foging
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat, Bantu Panen Padi Motivasi Petani Percepatan Tanam
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat, Bantu Panen Padi Motivasi Petani Percepatan Tanam
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kawal Pendistribusian Pupuk Pertanian Bersubsidi Desa Gambiran
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Cegah Penyebaran Penyakit Chikungunya
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Ikut Aktif Perempesan, Antisipasi Pohon Tumbang Akibat Cuaca Ekstrim
    Kunjungi Koramil 0824/03 Kalisat, Dandim 0824/Jember  Tekankan Anggota Hindari Pelanggaran
    Semarakkan Ramadhan 1445 H, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Safari Tadarus di Mushola Tarbiyatus Sibyan
    Pendampingan Pertanian Koramil 0824/03 Kalisat, Bantu Perawatan Tanaman dan Pengairan Irigasi Pompanisasi 
    DBD Serang Warga, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Turun Tangan Bersama Aparat Terkait Lakukan Fogging
    Perluas Area Tanam, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Dukung Pengairan Irigasi Lahan Kering Dengan Pompanisasi
    Danramil 0824/03 Kalisat Hadiri Rakor Dukung Program Pamsimas, Tingkatkan Kesehatan Masyarakat

    Ikuti Kami